Power bank atau yang biasa dikenal juga dengan charger portable dapat dimanfaatkan untuk mengisi daya baterai pada smartphone anda. Sekarang ini banyak sekali pengguna smartphone yang bermunculan karena semakin ke sini semakin banyak pula smartphone yang dijual di pasaran dengan harga yang sangat murah, Tidak heran jika kita melihat begitu banyak orang yang membeli smartphone mulai dari anak anak hingga orang dewasa